Senin, 03 Juni 2013

Jahe Jawa



Tanaman ini saya kurang pasti ada orang bilang Jahe Jawa. saya belum pernah makan cuma pakai sebagai obat luar, dulu saya sering sakit perut kembung disebabkan maag. jadi jahe ini di tumbuk lalu dipanaskan ditamabh sedikit alkohol. kemudian oles pada perut.

Kunyit

Kunyit di indonesia sering dipakai jadi bumbu masakkan.

Lengkuas

Ini tanaman Lengkuas, biasanya dipakai sebagai bumbu masakan. selai itu berfungsi untuk pembuangan angin, bila perut kembung. lengkuasnya bisa disedup air panas campur madu dan minum.

Selasa, 28 Mei 2013

Daun Sirih Merah


Daun sirih merah jauh lebih pahit dan pedas dibandingakn daun sirih merah, kegunaannya saya tidak bahas banyak pada umunya di internet banyak yang jelaskan. tapi tidak tahu akurat tidak.


Pandan

Daun Pandan sering digunakan, bisa dijadikan pewarna dikue, bisa juga jadi obat, kata orang rebus dau pandan untuk membantu stamina dan sendi. pandan juga sebagai pewangi bisa kita letakkan ke toilet atau kamar mandi.

Rumput Kuda

Kenapa namanya rumput kuda? kata orang rumput jenis ini kuda suka makan.
kegunaan rumput ini untuk memperkuat stamina. caranya rebus dengan air hingga mendidih minum air seperti biasa. tidak dibatas tapi jangan sampai 1 panci.

Rumput Racunan

Kurang tahu tentang rumput ini, katanya bisa dijadikan racunan insektida dan racun pada ikan. cara gunakannya vabut akarnya lalu tumbuk sampai getah putih keluar, biasanya orang celupkan ke sungai lalu ikan-ikan pada mabuk terapung dan ditangkap. hati-hati terkonsumsi rumput tersebut.